Tips 3 : Maksimal
35%.
Untuk bisa punya aset seperti rumah atau mobil, terkadang kita harus
memanfaatkan pinjaman bank. Boleh saja, tapi usahakan total seluruh cicilan
tidak lebih dari 35% dari jumlah pendapatan.
Awal hutang itu biasanya dari kita tidak bisa membedakan mana butuh dan mana ingin? dan masing-masing berbeda situasinya. Misalnya beli Mobil, bagi sebagian orang lebih efektif beli motor daripada mobil tapi bagi sebagian orang beli mobil bisa mendukung kinerjanya. Ini bedanya butuh dan ingin. Sama-sama beli mobil pun bisa diukur ini butuh atau ingin? Mobil bisa harga 100 juta sampai Miliaran juga bisa dipilih variabelnya.
Demikian juga dengan Rumah, ini bisa masing-masing orang beda. Bisa jadi sebenarnya lebih efektif kontrak rumah daripada beli rumah. Tapi bagi sebagian orang lain beli rumah bisa jadi investasi jangka panjang.
Saya ambil contoh Mr. A gajinya 5 juta, maka maksimal bisa memanfaatkan pinjaman bank maksimal 35% x 5 juta = Rp 1.750.000,- untuk anguran per bulannya.
Kalau Mr. B gajinya 10 juta, maka maksimal bisa memanfaatkan
pinjaman bank maksimal 35% x 10 juta = Rp 3.500.000,- untuk anguran per
bulannya.
Bagaimana dengan anda? Apakah angsuran bulanan anda sudah lebih dari 35% dari gaji bulanan anda? Hati-hati anda akan terperangkap gali lubang tutup lubang jika total angsuran bulanan anda melebihi 35% x gaji anda.
Ayo MERDEKA melawan UTANG!!!
Tunggu artikel saya berikutnya ya? :)
Cara SEDERHANA Menghasilkan 100Jt/Bln Dari Bisnis Internet Marketing TEMPO 1 Tahun BAHKAN Bisa Lebih CEPAT.TERBUKTI Sudah Banyak Org Indonesia yg BERHASIL. GABUNG !
Tips 2 : Stop Utang Baru!
Tips 2 : Stop Utang
Baru!
Lunasi cicilan yang ada saat ini (KPR, mobil, dll), jangan hanya bayar pada batas minimum dan jangan menambah utang baru.
Untuk melunasi hutang langkah berikutnya kita kategorikan dari sifat hutangnya. Misalnya bayar kartu kredit. Ada berapa kartu kredit yang terlambat bayar? yang kena pinalti dan denda harus didahulukan untuk dibayar.
Setelah yang urgent untuk dibayar berikutnya apa saja angsuran rutin seperti KPR, angsuran mobil dan yang lain mungkin ada lagi? Utamakan untuk menyelesaikan hutang-hutang yang sudah terjadi dan usahakan untuk tidak membuat hutang baru. Jika anda tidak disiplin dalam hal ini maka hutang anda akan terus terjadi.
Saya doakan semoga anda yang masih terlilit hutang bisa segera menyelesaikan hutang anda. Nantikan penjelasan tips berikutnya.
Lunasi cicilan yang ada saat ini (KPR, mobil, dll), jangan hanya bayar pada batas minimum dan jangan menambah utang baru.
Untuk melunasi hutang langkah berikutnya kita kategorikan dari sifat hutangnya. Misalnya bayar kartu kredit. Ada berapa kartu kredit yang terlambat bayar? yang kena pinalti dan denda harus didahulukan untuk dibayar.
Setelah yang urgent untuk dibayar berikutnya apa saja angsuran rutin seperti KPR, angsuran mobil dan yang lain mungkin ada lagi? Utamakan untuk menyelesaikan hutang-hutang yang sudah terjadi dan usahakan untuk tidak membuat hutang baru. Jika anda tidak disiplin dalam hal ini maka hutang anda akan terus terjadi.
Saya doakan semoga anda yang masih terlilit hutang bisa segera menyelesaikan hutang anda. Nantikan penjelasan tips berikutnya.
Tips MERDEKA melawan UTANG : Catat!
Catat!
Tidak tahu uang habis untuk apa? Kumpulkan bon dan catat setiap saat, sehingga
kita bisa tahu mana pengeluaran yang tidak perlu?
Besar Pasak daripada Tiang, sebuah ungkapan pepatah Indonesia yang artinya Lebih banyak Pengeluaran daripada pendapatan. Bagaimana kondisi keuangan anda saat ini?
Bagi Karyawan saat tanggal gajian terima uang kemudian uang sudah habis sebelum gajian bulan depan adalah hal yang dialami oleh sebagian masyarakat Indonesia. Apakah anda termasuk salah satunya?
Jika jawabannya iya, maka coba cari tahu pengeluaran anda untuk apa saja? Dengan mencatat pengeluaran anda maka anda akan tahu mana yang kategori kebutuhan? dan mana yang keinginan?
Sebagai contoh : anda perlu handphone, saat ini begitu banyak seri smartphone beredar di pasaran. Ada Samsung Galaxi S6, I phone 6 produksi apple, yang menawarkan begitu kemewahan dan fitur-fitur yang menggoda. Apa bedanya BUTUH dan INGIN ?
Parameternya adalah ketika memang profesi anda membutuhkan kinerja smart phone yang harganya di atas 10 juta itu maka tidak masalah anda menggunakan itu. Tapi jika ternyata anda hanya butuh bisa telpon, sms, whatsapp dan bbm saya rasa handphone harga 3 juta s.d 4 juta juga sudah bagus spesifikasinya. Bahkan merk Smartfren dan beberpa merk hp produk buatan china pun juga punya smartphone yang secara spesifikasi tidak kalah tapi harganya bisa jauh lebih murah.
Demikian tips dari saya untuk langkah pertama untuk MERDEKA melawan UTANG. Catat pengeluaran anda, lalu pelajari mana yang ingin dan mana yang butuh?
Besar Pasak daripada Tiang, sebuah ungkapan pepatah Indonesia yang artinya Lebih banyak Pengeluaran daripada pendapatan. Bagaimana kondisi keuangan anda saat ini?
Bagi Karyawan saat tanggal gajian terima uang kemudian uang sudah habis sebelum gajian bulan depan adalah hal yang dialami oleh sebagian masyarakat Indonesia. Apakah anda termasuk salah satunya?
Jika jawabannya iya, maka coba cari tahu pengeluaran anda untuk apa saja? Dengan mencatat pengeluaran anda maka anda akan tahu mana yang kategori kebutuhan? dan mana yang keinginan?
Sebagai contoh : anda perlu handphone, saat ini begitu banyak seri smartphone beredar di pasaran. Ada Samsung Galaxi S6, I phone 6 produksi apple, yang menawarkan begitu kemewahan dan fitur-fitur yang menggoda. Apa bedanya BUTUH dan INGIN ?
Parameternya adalah ketika memang profesi anda membutuhkan kinerja smart phone yang harganya di atas 10 juta itu maka tidak masalah anda menggunakan itu. Tapi jika ternyata anda hanya butuh bisa telpon, sms, whatsapp dan bbm saya rasa handphone harga 3 juta s.d 4 juta juga sudah bagus spesifikasinya. Bahkan merk Smartfren dan beberpa merk hp produk buatan china pun juga punya smartphone yang secara spesifikasi tidak kalah tapi harganya bisa jauh lebih murah.
Demikian tips dari saya untuk langkah pertama untuk MERDEKA melawan UTANG. Catat pengeluaran anda, lalu pelajari mana yang ingin dan mana yang butuh?
MERDEKA melawan UTANG
MERDEKAmelawan UTANG
Teman-teman tentu kenal dengan istilah “Gali Lubang, Tutup
Lubang”, tapi apakah teman termasuk orang-orang dengan kondisi gaji yang hanya
“numpang lewat” karena habis untuk biaya hidup atau membayar hutang? Jika teman
termasuk seperti itu, maka Teman-teman masih terjajah oleh utang dan memiliki
perencanaan keuangan yang (maaf) buruk.
Berikut ini Tips MERDEKA melawan UTANG :
Tips 1 : Catat!
Tidak tahu uang habis untuk apa? Kumpulkan bon dan catat setiap saat, sehingga
kita bisa tahu mana pengeluaran yang tidak perlu?
Tips 2 : Stop UtangBaru! Lunasi cicilan yang ada saat ini (KPR, mobil, dll), jangan hanya
bayar pada batas minimum dan jangan menambah utang baru.
Tips 3 : Maksimal
35%. Untuk bisa punya aset seperti rumah atau mobil, terkadang kita harus
memanfaatkan pinjaman bank. Boleh saja, tapi usahakan total seluruh cicilan
tidak lebih dari 35% dari jumlah pendapatan.
Tips 4 : Minimal 5%.
Anda harus mempersiapkan dana darurat sebesar 3-6 kali pengeluaran tiap bulan.
Caranya, sisihkan minimal 5% dari pendapatan Anda setiap bulannya.
Tips 5 : Potong
anggaran hura-hura. Pengeluaran untuk gaya hidup biasanya tak terasa
menguras kantong, hingga menumpuk tagihan kartu kredit. Hindari nongkrong tiap
malam dan selektif memilih hiburan.
Tips 6 : Tingkatkan
income anda. Bagi anda yang sibuk dan tidak punya waktu untuk membangun
bisnis, ciptakan pasif income anda. Mau saya bagi ide pasif income yang
menjadikan anda Merdeka melawan Utang? Pm ya?
Langganan:
Postingan (Atom)